Untuk musim hujan, ada pilihan 10 bibit bunga kol unggul yang hasilnya cukup memuaskan. Beberapa diantaranya juga ada yang tahan penyakit. 10 benih ini cocok untuk penanaman di dataran menengah, yaitu antara 400-800 mdpl.
10. Forum
Kembang kol Forum beratnya sekitar 450-500 gram. Itu dapat dipanen di umur 54-58 HST. Ketahanan penyakit bibit bunga kol ini belum diketahui.
Klik produknya di sini
9. Lola
Berat bunga kol Lola rata-rata 750 gram. Umur panennya antara 53-57 HST. Sementara itu, mengenai ketahanan penyakitnya tidak tertera di kemasan.
Klik produknya di sini
8. Aquina
Berat satu bunganya belum diketahui pasti. Akan tetapi hasil dari satu hektarnya bisa menghasilkan antara 25-30 ton. Umur panennya cukup lama, yaitu 60-65 HST. Kembang kol ini sudah tahan terhadap penyakit busuk hitam dan embun bulu.
Klik produknya di sini
Masih ada 7 benih kembang kol unggul lagi, pastikan Juragan tidak kelewatan.
7. Giga
Giga menghasilkan kembang kol dengan berat 1-1,5 kg, rata-rata 1,3 kg. Umur panennya antara 48-50 hst. Sementara ketahanan penyakit yang dimiliki bibit bunga kol adalah tahan penyakit busuk hitam dan busuk lunak.
Klik produknya di sini
6. Tegar
Setiap kembang kol Tegar 45 rata-rata beratnya 1 kg. Itu dapat dipanen saat usia 45 HST. Sedangkan ketahanan penyakitnya belum diketahui.
Klik produknya di sini
Lihat juga : Kembang Kol Produksi Tinggi & Tahan Busuk
5. Snow Waltz
Berat satu kembang kol Snow Waltz minimal sekitar 600 gram. Umur panennya 58 hari setelah tanam. Mengenai ketahanan penyakit, belum ada penjelasannya. Hanya tertera bibit bunga kol bisa beradaptasi di berbagai macam kondisi.
Klik produknya di sini
4. Best 50
Setiap bunga kol Best 50 beratnya sekitar 0,8 – 1 kg, dapat dipanen di umur 50 HST. Ketahanan penyakit bibit bunga kol ini tidak tertera di kemasan.
Klik produknya di sini
Selanjutnya adalah benih kembang kol unggul teratas di Toko Deeres.
3. Formula
Benih Formula mampu menghasilkan bunga kol seberat 1 kg hanya dalam waktu 45 hari setelah tanam. Bunga kol ini tahan panas dan tahan penyakit. Tapi, penyakit yang seperti apa belum tertera di kemasan.
2. Bima 45
Berdiameter 17 cm, berat satu bunga kol Bima 45 dapat mencapai 1,25 kg. Umur panennya sekitar 45 hari setelah tanam. Berbeda dengan Formula, Bima 45 sudah tahan busuk lunak dan busuk hitam.
Klik produknya di sini
Bunga kol dari benih Roo So beratnya sekitar 1 kg, dapat Juragan panen di umur ke 45 HST. Roo So sudah tahan terhadap penyakit daun.
Klik produknya disini
Diantara 10 benih tadi, kembang kol paling besar dihasilkan oleh Snow Waltz. Namun, banyak Juragan Toko Deeres yang lebih memilih Bima, Roo So, atau Formula. Ukuran buahnya sudah termasuk bagus, tahan penyakit busuk, umur panennya lebih cepat pula.
Baca juga : Benih Kembang Kol Roo So 45, Jelas Terbukti
Dapatkan benihnya lewat Shopee atau Tokopedia. Amankan stoknya!