back to top

Bibit Cabe Rawit Unggulan Terbaik di Sampang, Bikin Petani Semakin Beruntung!

Bibit cabe rawit unggulan terbaik di Sampang merupakan benih yang recommended untuk skala pertanian. Karena itu, banyak masyarakat di kecamatan ini yang berprofesi menjadi petani cabai. Permintaan akan cabe rawit hampir tak pernah surut, sehingga memperlebar peluang para petani untuk meraup untung besar, lebih dari sekadar balik modal.

Cabe atau cabai bukanlah asli Indonesia, melainkan berasal dari Amerika Selatan. Buah yang memiliki nama ilmiah Capsicum frutescens mampu beradaptasi dengan baik di negara yang beriklim tropis. Seperti, Indonesia, Filipina, Malaysia, Thailand dan lainnya. Sehingga sekarang masyarakat di tanah air bisa memproduksi cabe rawit sebanyak-banyaknya.

Ciri-ciri Bibit Cabe Rawit Unggulan Terbaik di Sampang

Dahulu para petani membuat benih cabe rawit sendiri, dengan memanfaatkan cabe rawit yang sudah membusuk untuk diambil bijinya atau dengan sengaja membeli cabe rawit segar yang kualitasnya paling baik. Tapi seiring dengan perkembangan zaman, sekarang petani bisa menghemat waktu dan tenaga dengan menanam bibit cabe rawit dalam kemasan.

Walaupun risikonya seperti membeli kucing dalam karung alias tidak bisa dipastikan kualitasnya. Jadi, hanya bisa mengamati perkembangannya sampai masa panen tiba. Berikut ini ciri-ciri pertumbuhan bibit cabe rawit yang berkualitas bagus.

1. Pertumbuhan Kecambah

Penanaman bibit cabe rawit diawali dengan penyemaian menggunakan polybag khusus semai. Penyemaian ini bertujuan untuk mengoptimalkan penyerapan nutrisi dan unsur hara oleh bibit agar ia cepat tumbuh dan terisolir dari pengaruh lingkungan luar dan hama penyakit.

Penyemaian bibit cabe rawit yang benar akan membuatnya mulai berkecambah pada umur 8 – 12 hari. Pada tahap ini pertumbuhannya masih sangat rentan, jadi harus dijaga sebaik mungkin. Oleh karena itu, selama masa penyemaian bibit cabe rawit di simpan pada tempat yang teduh, beratap dan terlindungi.

2. Munculnya Daun dan Bunga

Penyiraman sangat penting bagi tanaman, terutama cabai rawit. Siramlah bibit cabe rawit unggulan terbaik di Sampang yang Anda tanam secara teratur. Siram secukupnya dengan air yang bersih dan dingin, setiap pagi dan sore tapi jangan sampai menggenang. Bila terjadi hujan dan tanah masih basah, maka tidak perlu di lakukan penyiraman.

Jika bibit sudah tumbuh menjadi tanaman dengan 6 – 8 helai, maka ia sudah siap untuk dipindahkan ke lahan yang lebih luas. Cabe rawit yang berkualitas unggul akan mulai berbunga pada umur 38 – 45 hari atau sekitar 1 bulanan. Bunganya berwarna putih, kecil dan posisinya merunduk ke bawah.

3. Masa Panen

Bunga pada tanaman cabai rawit juga cukup rentan, jadi pastikan Anda menjaganya agar tidak ada yang rusak atau rontok. Bunga ini perlahan akan berubah menjadi buah cabai rawit yang kemudian siap untuk dipanen pada umur 85 – 90 hari atau sekitar 3 bulanan.
Jumlah panennya cukup banyak, dalam satu tanaman mampu menghasilkan cabe rawit sebanyak 600 – 750 buah atau sekitar 1,4 – 1,7 kg. Untuk tanaman cabe rawit sendiri, bisa bertahan selama 1 – 2 tahunan. Tergantung pada bagaimana Anda merawatnya.

Master, Bibit Cabe Rawit Unggulan Terbaik di Sampang Recommended untuk Semua Kalangan!

Semua ciri-ciri yang telah kita bahas di atas ada pada bibit cabe merk Master, produksi anak negeri yang memanfaatkan cabe rawit lokal dengan teknik hibridisasi. Jadi, sudah pasti kualitasnya tidak kaleng-kaleng.

Kami jual dalam kemasan 10 gram, yang terjangkau oleh semua kalangan. Mudah di tanam dan cepat panen!

Yuk, beli produk bibit cabe rawit unggulan terbaik di Sampang dari Master ini hanya di www.tokodeeres.com atau marketplace ternama di Indonesia semacam Shopee dan Tokopedia!

Hot News

Jenis dan Dosis Pemupukan Semangka Dari Awal sampai Akhir!

Pada artikel kali ini, akan kita bahas bagaimana pemupukan semangka yang tepat, tepat jenis, dan tepat dosis. Mulai dari persiapan lahan, sampai pupuk pembuahannya....
Kabar Tani
2
minutes

Ini Tanda Tanaman Cabe Kekurangan 5 Unsur Hara Makro

Tanaman cabe tidak tumbuh dengan normal, bisa disebabkan oleh kekurangan unsur hara. Unsur hara yang paling banyak dibutuhkan tanaman cabe rawit, adalah unsur hara...
Kabar Tani
2
minutes

Hidrogen Peroksida Solusi Bertani Murah, Ini Contoh Produknya

Saat ini, semakin banyak petani yang beralih ke produk-produk pertanian yang lebih aman untuk lingkungan, tidak meninggalkan residu. Produk-produk pertanian tersebut juga relatif lebih...
Kabar Tani
3
minutes

Harus Urut! Cara Panen Cabe yang Benar di Musim Hujan

Apa kabarnya yang kemarin baru tanam cabe musim hujan? Sudah mendekati panen ya gan. Nah, saya rasa Juragan perlu tahu nih apa saja yang...
Kabar Tani
2
minutes
spot_img
const columns = document.querySelectorAll('.column'); columns.forEach(column => { column.addEventListener('dragover', event => { event.preventDefault(); column.classList.add('drag-over'); }); column.addEventListener('dragleave', () => { column.classList.remove('drag-over'); }); column.addEventListener('drop', event => { column.classList.remove('drag-over'); const draggingCard = document.querySelector('.dragging'); column.appendChild(draggingCard); }); }); const cards = document.querySelectorAll('.card'); cards.forEach(card => { card.addEventListener('dragstart', () => { card.classList.add('dragging'); }); card.addEventListener('dragend', () => { card.classList.remove('dragging'); }); });