Toko Deeres – Berikut ini adalah rekomendasi harga sprayer elektrik kecil untuk menemani aktivitas pertanian Anda lebih sederhana. Sebelum memutuskan untuk memilih jenis alat semprot, mari simak rekomendasi alat semprot elektrik berukuran kecil berikut.
Ada berbagai ukuran kapasitas alat semprot elektrik. Yakni mulai dari 16 literan hingga lebih dari 20 liter. Namun ada juga beberapa merek yang masih memuat ukuran 15 literan.
Untuk kapasitas 16 literan biasanya menggunakan daya baterai sebagai energi penggeraknya. Sedangkan untuk yang 20 literan ke atas kebanyak menggunakan energi mesin berbahan bakar bensin.
Daftar Harga Sprayer Elektrik Kecil
Alat semprot elektrik yang tersebar di pasaran memiliki ragam jenis yang bervariasi. Salah satunya adalah jenis elektrik. Jenis ini banyak penggunanya, terutama para petani masa kini. Sebab alat ini lebih efektif saat penggunaannya.
Meski demikian ada juga alat semprot 2in1 yang mana bisa Anda manfaatkan dua teknologinya dalam satu alat saja. Yakni teknologi manual dan elektrik.
1. Alat Semprot Elektrik Pertanian Merek Swan
Swan merupakan alat semprot yang sudah lama ada di pasaran alat pertanian Indonesia. Sejak produknya manual sampai kini produk terbarunya yang mampu membantu kegiatan para petani semakin efektif.
Swan sendiri memiliki berbagai ukuran alat semprot yang bisa Anda kategorikan sebagai ukuran kecil untuk alat semprot elektrik. Untuk kapasitas ukurannya mulai dari 16 liter. Terlebih bentuk Swan yang simpel sangat mendukung ukuran minimnya.
2. Pompa Semprot Pertanian Merek Yokohama
Alat semprot pertanian elektrik ini jadi salah satu sprayer yang banyak peminatnya. Harga penawarannya juga terjangkau serta berkualitas internasional, yakni keluaran pabrikan Jepang. Untuk harga dari tangki semprot Yokohama adalah sekitar 600 ribuan di pasaran.
Yokohama sendiri memiliki ukuran 16 liter dan 18 liter untuk jenis semprotan elektriknya. Jika Anda mencari yang ukuran kecil, maka bisa memilih alat semprot Yokohama ukuran 16 liter.
3. Alat Semprot Pertanian Elektrik Firman
Firman merupakan alat semprot jenis elektrik dengan menggunakan tenaga baterai sebagai energinya. Ukurannya sendiri juga merupakan ukuran alat semprot paling minim kapasitasnya. Berukuran 16 literan dan bisa Anda dapatkan dengan harga sekitar 600 ribuan.
Demikianlah beberapa rekomendasi terkait harga sprayer elektrik kecil yang cocok untuk pertanian. Alat semprot elektrik merek Yokohama merupakan alat semprot berkualitas bagus dengan harga terjangkau. Itulah alasan para petani memilih alat ini.
Jangan lupa kunjungi juga katalog produk kami atau dapat temukan rekomendasi produk dari kami.